MateriKu

Blog Kumpulan Materi Soal Laporan

Breaking

Wednesday, May 17, 2017

Cara Membuat Rancangan Biaya dan Desain Instalasi Rumah

Assalamualaikum. Kembali bersama Materiku.

       Pagi yang cerah, semangat bergelora membuat hati riang gembira. Kali ini Materiku akan membagikan cara bagaimana membuat Rancangan Anggaran Biaya dan desain Instalasi Rumah. Untuk desain instalasi rumah disini saya menggunakan aplikasi Microsoft Visio 2013, silahkan mencari di google untuk link downloadnya.

  1. Untuk membuat desain rancangan di Microsoft Vision, hal yang pertama dilakukan melakukan pengukuran kondisi sebenarnya. Baru kemudian di gambar sketsa dengan pensil dan kertas.
  2. Setelah itu baru memulai mendesain menggunakan Visio.
  3. Buka Visio, kemudian pilih desain Instalasi.
  4. Maka muncul halaman desain lengkap dengan tool-toolnya di bagian kiri.
  5. Silahkan melakukan desain sesuai dengan desain menggunakan pensil dan kertas tadi
  6. Jika sudah simpan atau eksport ke Microsoft Word.
  • Bagi yang ingin mengunduh contoh nya, silahkan kunjungi tautan berikut ini:
          Rancangan Anggaran Biaya | Mirror
          Desain Instalasi (Visio)        | Mirror
Sekian materi dari Materiku yang dapat disampaikan. Terimakasih dan sampai jumpa.
Wassalamualaikum.

No comments:

Post a Comment